Selasa, 12 Desember 2017

Menjadi Pemuda Harapan Bangsa dan Agama



Menjadi Pemuda Harapan Bangsa dan Agama

Di dalam kehidupan yang mana manusia ini akan mengalami berbagai fase dalam kehidupan dengan begitu pula makhluk lainnya mengalami hal tersebut yaitu seperti fase naik, fase turun. Kehidupan manusia dimuka bumi ini mengalami tiga fase penting sekali dalam diri ini. Diantaranya fase kanak-kanak, fase muda dan tua, yang tiga yaitu fase yang mana manusia tersebut memiliki potensi dalam dalam kehidupannya masing-masing untuk menjadikan diri tersebut ke arah yang baik maupun kearah yang sebaliknya.
 fase kanak itu merupakan fase yang pertama dalam kehidupannya masing-masing. Ketika dalam fase ini manusia sudah mulai berinterasi meskipun hanya dengan cara mendengarkan dan melihat apa yang dilakukan orang lain dalam kehidupannya itu. Meskipun begitu fada fase ini merupakan fase dimana pembentukan otak dibentuk dalam cara kehidupannya tersebut.baik hal tersebut dengan cara dengan lingkungan kehidupan yang dialami semasa masik kanak-kanak.
Dan dilanjutkan dengan fase berikutnya yang mama fase ini merupakan fase yang mejadi puncak dari ketiga fase tersebut.dimana dalam fase ini seluruh potensi dan kekuatan dalam kehidupan manusia. Di dalam masa muda ini semua hal dilakukan tanpa kenal rasa letih,yang mana seperti pekerjaan dilakukan dengan rasa penuh semangat dan dengan melakukan hal tersebut mempunyai penuh dengan harapan yang sangat tinggi dibandingkan dengan dua fase yang lainnya. Begitu banyak sekali perubahan yang terjadi dan begitu sangat penting dalam kehidupan manusia berlangsung di masa muda ini.untuk itu, nasib seseorang tersebut ditentukan oeleh perilakunya dikehidupan pada masa muda. Sebab, manusia hanya sekali menjalani kehidupan ini dan bukan berkali-kali menjalaninya.tidak ada peluang bagi seseorang untuk menghalangi fase-fase yang sudah dilewatinya.
Dalam masa muda juga disebutkan fase ini merupakan fase yang paling sensitif, karena seluruh potensi manusia meka dan berkembang di masa mudanya. Dalam merespon kondisi sekitar lingkungan kita, memandang masa depan pemuda lebih sensi dari pada fase-fase yang lainnya. Hal ini yang menjadikan pemuda sangat penting dalam kehidupan manusia berlangsung. Bahkan saking pentingnya masa muda tersebut agam islam senantiasa menekankan penggunaan waktu sebaik-baiknya di masa muda.
Melihat konteks keindonesiaan pda saat ini, para pemuda berada pad kondisi yang sangat mengkhawatirkan sekali, dilihat dari segi moralitas dan pendidikannya. Begitu banyak hal-hal negatif yang terjadi pada saat ini, yaitu seperti kenakalan remaja yang semakin hari semakin banyak terjadi. Hal-hal tersebut dikarenakan remaja pada saat ini sangat jauh dari tuhannya sehingga terjadi miskin spiritual.
Untuk mencegah hal-hal tersebut terjadi ada tiga hal yang dapat dilakukan, pertama yaitu penambahan pendidikan agama seperti aqidah, iman, pembiasaan beribadah, dan pembudayaan akhlak yang mulia. Kedua, pendidikan yang berlandaskan keagamaan yang man seakan-akan bagi remaja merupakan kebutuhan primer. Ketiga, pembudayaan perilaku beragama seperti membaca Al-Quran dan Al-Hadits, kitab-kitab salaf, beribadah, dan beramal shaleh, dimanapun dan kapanpun kita berada.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar